Berikut tahap-tahapnya:
1. Login Ke blogger kalian
2. Pilih Rancangan
3. Pilih Edit HTML ( biasakan untuk mencentang pada box expand widget template )
4. coba kalian cari kode berikut :
a:link {
color:#333;
text-decoration:none;
font-family:'verdana';
}
a:hover {
color:#777;
text-decoration:underline;
}
Keterangan :
== Kode diatas mungkin tidak selalu mirip pada setiap template tapi intinya sama
== a:link berarti keadaan link saat normal
== a:hover berarti keadaan link saat disorot mouse
jadi intinya jika kita ingin huruf/font berubah saat disorot mouse, kalian tinggal menambahkan kode berikut pada css a:hover
font-family:'JENIS HURUF KALIAN';
Sebagai contoh hasilnya seperti ini :
a:link {
color:#333;
text-decoration:none;
font-family:'verdana';
}
a:hover {
color:#777;
text-decoration:underline;
font-family:'Kristen ITC';
}
KESIMPULAN :
sebenarnya jika kita ingin merubah baik itu huruf, warna, ukuran dan yang lainnya saat disorot mouse, kalian harus fokus pada setiap kode yang bertuliskan HOVER, contohnya seperti ini :
untuk gambar biasanya kodenya img hover { ...
untuk huruf biasanya kodenya a:hover {
dan seterusnya ....
Dalam kode tersebutlah kalian menambahkan atau mengganti kode yang akan dirubah saat di sorot mouse.
Pokoknya sekali lagi saya sarankan kalian fokus pada setiap kata HOVER.
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat
0 komentar:
:18 :19 :20 :21 :22 :23 :24 :25
:26 :27 :28 :29 :30 :31 :32 :33
:34 :35 :36 :37 :38 :39
Bagaimana Pendapat Anda Tentang Artikel Ini
Silahkan Isi Komentar Anda pada opsi Google/Blogger Untuk Anda yang memiliki Akun Google/Blogger.
...::Terima Kasih::...
....:::NO SPAM:::....